Madrasah Tsanawiyah Al Fatich memprogramkan pembelajaran dirosah untuk siswa terpadu (siswa yang bukan santri pondok) sebagai pelajaran wajib setiap pagi. Pelajaran dirosah adalah pendampingan siswa dalam memperlancar ngaji Al Quran dari kelas VII sampai kelas IX.

By MTS AL FATICH SURABAYA

Madrasah Tsanawiyah yang berbasis pondok pesantren

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *